Situs Untuk Perempuan Muda - CewekBanget.ID

Kenalan dengan 7 Karakter di Web Drama ‘A-TEEN 2’ Yuk! Menawan Semua!

Kamis, 25 April 2019 | 11:05
Grid Networks Web Drama 'A-TEEN 2'
foto : youtube

Web Drama 'A-TEEN 2'

Grid Networks Yeo Bo Ram
foto : twipu.com

Yeo Bo Ram

Yeo Bo Ram sangat ceria, dan dia yang biasanya membangun suasana di teman-temannya.

Dia pun punya mimpi yang enggak kayak siswi lainnya, yaitu dia pengin jadi seorang programmer!

Namun itu bukan mimpi asal-asalan, karena Yeo Bo Ram memang ahli di bidang program komputer.

Baca Juga : 5 Info Penting di Drama ‘Welcome to Waikiki 2’ yang Harus Diketahui. Ngakak Parah!

Cha Ki Hyun (Ryu Eui Hyun)

foto : twitter

Cha Ki Hyun

Cha Ki Hyun sangat suka bercanda dan sama kayak Yeo Bo Ram, dia juga seorang mood maker.

Cha Ki Hyun dan Yeo Bo Ram pacaran, jadi kebayang dong bagaimana ramainya pasangan ini!

Oh iya, Cha Ki Hyun punya mimpi untuk jadi seorang penyanyi lho.

Ryu Joo Ha (Bo Min ‘Golden Child’)

foto : kpopmap

Ryu Joo Ha

Halaman Selanjutnya

Nah ini dia pemain baru d...
Tag

Editor : Indah Permata Sari

Baca Lainnya