Terapkan Social Distancing
Yap, social distancing enggak cuma berlaku bagi manusia, jadi usahakan untuk menerapkan ini juga terhadap hewan peliharaan.
Kita tetap bisa membawa anjing peliharaan berjalan-jalan ke luar rumah misalnya, tapi hindari tempat ramai atau kerumunan.
Atau cari alternatif hiburan bagi hewan yang bisa dilakukan di dalam rumah.
Yang terpenting, kita sendiri harus menjaga jarak dari hewan dan mengurangi paparan interaksi dengan hewan peliharaan demi mengurangi risiko penularan virus.
(*)