Ada Penjelasannya Lho Kenapa Kita Jadi Gampang Sariawan saat Puasa

By Septi Nugrahaini Rahmawati, Rabu, 29 April 2020 | 05:10 WIB
Sariawan (medicalnewstoday.com)

Cewekbanget.id - Mulut yang lagi bersariawan emang enggak enak banget ya, girls.

Apalagi di tengah kita sedang menjalankan ibadah puasa ini.

Saat puasa, kita jadi lebih gampang buat sariawan. Apa penyebabnya?

Baca Juga: 5 Tips Physcial Distancing dengan Keluarga Tanpa Menyinggung Perasaan, Tetap #HadapiCorona Walaupun di Rumah!

Bekteri berkembang di dalam mulut

Munculnya sariawan saat berpuasa sebenarnya adalah akibat melonjaknya populasi bakteri di dalam mulut.

Bakteri berkembang biak dengan pesat lantaran mulut enggak mengasup makanan apapun dalam waktu yang relatif lama.