Lipstik Nempel di Masker Bikin Risih! Ini 3 Tips Mengakalinya!

By Salsabila Putri Pertiwi, Senin, 12 Oktober 2020 | 11:56 WIB
Memakai lipstik gelap (abestfashion.com)

Jangan Pakai Lipgloss

lip gloss

Demi menghindari transfer lipstik ke masker, pertama jangan memakai lipgloss.

Tekstur lipgloss cenderung cair dan enggak transferproof sehingga sangat rentan menempel pada masker.

Sesuaikan tekstur lipstik dengan kebutuhan memakai masker.

Pakai Produk Bibir Matte

Inspirasi makeup untuk lip cream matte

Kedua, pakai lipstik atau lipcream yang benar-benar matte.

Produk bibir yang matte tentunya lebih tahan lama dan enggak mudah menempel pada masker.

Tapi pastikan kita menggunakan lip balm terlebih dulu agar bibir enggak kering.

Baca Juga: Review Jujur Make Over Color Hypnose Creamy Lipmatte, Ringan di Bibir!