4 Zodiak Enggak Beruntung 14 - 20 Desember 2020. Taurus Sedang Hadapi Masalah Keluarga!

By Septi Nugrahaini Rahmawati, Selasa, 15 Desember 2020 | 13:58 WIB
Drama 'Start-Up' (foto : tvN via Hancinema)

Virgo

Keuangan Virgo harus diperhatikan bener-bener nih.

Lagi suka membeli barang-barang yang enggak diperlukan bikin Virgo harus ekstra mengencangkan sabuk sampai akhir bulan nanti.

Baca Juga: Postur Tubuh yang Buruk Saat PJJ dan WFH Memengaruhi Kesehatan!

Scorpio

Banyakin sabar nih buat minggu ini karena Scorpio harus menghadapi beberapa masalah, baik masalah pribadi atau pekerjaan.

Makin rumit masalah yang dihadapi bikin Scorpio harus sesegera mungkin untuk menemukan solusinya.

Scorpio yang masih jomblo segera move on karena hanya akan membuat tetap merasa sakit hati dengan kisahmu yang dulu.(*)