Adegan Makan Tempe Aldebaran dan Andin Ikatan Cinta Ada Filosofinya!

By Tiara Harum Pramesti, Kamis, 4 Maret 2021 | 20:00 WIB
Adegan Aldebaran dan Andin makan tempe (twitter: olvaaa1)

Tempe menyimbolkan kehidupan yang harmonis antar gender dalam kehidupan rumah tangga orang Jawa.

Para peneliti juga percaya, dalam proses pembuatanya tempe membutuhkan kerja sama antar anggota keluarga terutama suami dan istri. 

Proses merebus kedelai biasanya dilakukan kaum laki-laki, sedangkan masuk proses fermentasi akan diambil alih kaum perempuan. 

Perempuan yang membuat tempe pada jaman dahulu, juga harus bersih.

Dalam artian perempuan tersebut enggak sedang menstruasi. 

Baca Juga: Fakta Arya Saloka, Pemeran Aldebaran di Ikatan Cinta Ternyata Keturunan Ningrat!

Ternyata scene anniversary Andin dan Aldebaran pakai tempe enggak sembarangan adegan girls. 

Ada arti mendalam yang juga pengin disampaikan pada penonton.

Kalau kamu, termasuk setuju enggak dengan teori filosofi tempe pada adegan sinetron Ikatan Cinta ini? 

(*)