Memikirkan Pembelian Jangka Panjang
Selain memikirkan butuh atau enggak, coba lihat apakah barang tersebut bermanfaat untuk jangka panjang.
Mungkin saja itu hanya dibutuhkan untuk memberi 'kebahagiaan' jangka pendek.
Coba cari barang serupa dengan harga yang lebih murah.
Tapi apabila ternyata barang dibutuhkan jangka panjang, carilah yang memiliki kualitas paling baik, jadi enggak masalah apabila ternyata harganya sedikit mahal.
Baca Juga: Remaja Mengatur Keuangan Jadi Lebih Mudah dengan 4 Tips Sederhana Ini!
Mendidik Diri Sendiri
Hal paling penting adalah mendidik diri sendiri.
Perkaya diri dengan informasi sebanyak mungkin untuk memahami kondisi keuangan.
Membekali diri dengan pengetahuan keuangan yang baik sangat penting lho, girls!
(*)