Capricorn
Kamu sepertinya 'ngebut' menyelesaikan beberapa pekerjaan di hari libur ini. Tapi itu bagus, jadinya sore nanti kamu bisa bersantai dan pergi bareng geng kamu. Asik!
Meski di hari libur, Aquarius masih harus membahas soal pekerjaan nih. Karena usaha yang lagi dirintisnya bareng sahabat bikin Aquarius putar otak terus untuk bisa tetap menjalankannya.
Baca Juga: Weekend Gampang Bosan? Nih Urutannya Kalau Menurut Golongan Darah
Pisces
Zodiak satu ini lagi kesulitan buat membagi waktunya. Coba belajar buat bisa menyelesaikan tugasmu tepat waktu, ya!