CewekBanget.ID - Google telah mulai peringatkan para pengguna OS Android lawas buat segera meng-upgrade ke versi terbaru.
Kalau enggak diperbarui, konsekuensinya pengguna enggak akan bisa lagi mengakses Google dan beberapa aplikasi lain terdukung.
Melansir Outlet media 91mobiles via Kompas.com, mulai 27 September 2021 kebijakan akan berlaku. Baca Juga: Fitur e-HAC pada Aplikasi PeduliLindungi untuk Syarat Perjalanan
Perlu diketahui girls, OS Android yang terdampak mulai dari versi 2.3.7 atau yang lebih lawas.