Episode penuh karma
Banyak penonton bilang kalau episode 11 The Penthouse 3 berisi karma untuk karakter antagonisnya.
Seperti Joo Dan Tae yang udah tertangkap meski di akhir episode bikin penasaran juga dengan senyum misteriusnya.
Baca Juga: 5 Drama Korea yang Menguras Emosi, Jangan Ditonton Saat Sedang Puasa!
Selain itu saat Cheon Seo Jin mulai linglung dan mengalami insiden di rumahnya.
Tinggal beberapa episode lagi nih buat tahu nasib final para karakter di The Penthouse 3, kalian berharap ending yang kayak apa nih, girls?(*)