Baca Juga: 5 Manfaat Air Nanas Bagi Kesehatan. Bisa Jadi Pengganti Soda!
Cara membuat air rebusan nanas
Untuk membuat air rebusan nanas ini gampang banget girls, kita cuma membutuhkan nanas dan air saja.
Kita bisa menaruh nanas yang sudah kita potong kecil-kecil ke atas panci berisikan air, lalu kita rebus sampai mendidih.
Usahakan untuk enggak menambahkan gula dalam air rebusan nanas, karena gula bisa membuat beberapa manfaat air rebusan nanas jadi enggak efektif.
Untuk mendapatkan rasa air rebusan nanas yang lebih enak, kita bisa simpan dulu di kulkas hingga dingin baru di minum.
(*)