Banyak Golongan, Ini 7 Tipe Fangirl yang Biasa Kita Temui Di mana-mana

By Monika Perangin, Jumat, 22 April 2022 | 18:40 WIB
ilustrasi fangirl ()

CewekBanget.ID - Fangirl atau penggemar perempuan punya golongan atau kelompoknya masing-masing.

Golongan fangirl ini biasa terlihat dari seberapa aktif dan pilihan kita untuk memuja sang idola.

Untuk itu, CewekBanget akan membuat klasifikasi golongan fangirl yang biasa kita temui saat sedang fangirling.

Penasaran seperti apa saja golongannya? Yuk simak di sini!

Fangirl sultan

Fangirl pertama yang sukses bikin kita iri dan kepengin banget adalah fangirl sultan.

Tipe fangirl ini enggak akan keberatan mengeluarkan uang sebanyak apapun untuk idolanya.

Mulai dari beli album, mengoleksi photo card, hingga mendatangi konser sang idola pun selalu dilakukan.

Untuk masalah uang? tipe ini enggak keberatan dan senang bisa bertemu dengan idolanya.

Baca Juga: Konten Pembaca: Baca Berita Grup Idola Favorit Bubar, Rasanya Tuh...

Fangirl nabung

ilustrasi fangirl