Kita adalah orang yang berharga
Setiap orang pantas mendapatkan sosok yang setia dan mencintai kita apa adanya.
Makanya, kita harus menyadari bahwa kita adalah orang yang berharga dan enggak pantas untuk diremehkan dengan diselingkuhi.
Untuk menunjukkan hal tersebut, kita bisa meninggalkan orang yang sudah mengkhianati dan meninggalkan kita demi orang lain.
Enggak semua orang layak dipertahankan
Girls, kita juga perlu mengingat bahwa enggak semua orang dalam hidup ini layak untuk kita pertahankan.
Salah satu tipe orang yang wajib dihindari adalah orang yang enggak setia dan tukang selingkuh.
Baca Juga: Klarifikasi Tiara Andini Tentang Cuitan Perselingkuhan, Netizen Geram!
(*)