Pasangan Drama Korea yang Pacaran di Kehidupan Nyata. Ada Lee Min Ho hingga Nam Joo Hyuk!

By Adinda Efrilla, Selasa, 31 Januari 2023 | 16:45 WIB
Lee Sung Kyung dan Nam Joo Hyuk (Foto : Kompasiana.com)

Lalu enggak lama setelahnya pihak agensi dari Kim Bum dan Moon Geun Young akhirnya mengkonfirmasi terkait rumor hubungan tersebut.

Sayangnya hubungan keduanya enggak bertahan lama dan hanya berjalan sekitar tujuh bulan.

4. Ji Hyun Woo and Yoo In Na

Ji Hyun Woo and Yoo In Na

Ji Hyun Woo dan Yoo In Na beradu akting dalam drama saeguk berjudul Queen In Hyun's Man pada tahun 2012 dan mulai berkencan di tahun yang sama.

Dua tahun setelahnya, kabar perpisahan Ji Hyun Woo dan Yoo In Na terungkap secara resmi pada 13 Mei 2014.

5. Lee Sung Kyung dan Nam Joo Hyuk

Lee Sung Kyung dan Nam Joo Hyuk

Pasangan menggemaskan di drama Weightlifting Fairy Kim Bok Joo ini ternyata juga pacaran di kehidupan nyata lho.

Aktor sekaligus model, Nam Joo Hyuk dan Lee Sung Kyung secara resmi mengumumkan hubungan mereka pada 24 April 2017.

Sayangnya beberapa bulan kemudian pihak agensi masing-masing mengabarkan kalau hubungan keduanya diduga telah berakhir.

Untuk alasan pasti perpisahan keduanya enggak bisa diungkap ke publik karena itu adalah masalah pribadi mereka. 

Wah, ada pasangan favorit kamu engga, girls?

Baca Juga: Posternya Lucu Meski Cerita Hantu, Kepoin Info Drama Korea Minah Girl's Day

(*)