Ketemu Orang yang Dikagumi, Begini Reaksi Zodiak dalam Satu Kata!

By Elizabeth Nada, Senin, 16 Oktober 2023 | 13:05 WIB
What's Wrong with Secretary Kim? (foto : koreaportal)

CewekBanget.ID - Membahas tentang serba-serbi zodiak memang enggak ada habisnya, ya!

Para zodiak pun memiliki karakter masing-masing yang menjadikan mereka unik dan punya ciri khas.

Berdasarkan karakternya, kali ini kita bakal kepoin reaksi zodiak, girls.

Kita bakal intip reaksi zodiak saat ketemu orang yang dikagumi.

Bukan pembahasan panjang, kali ini kita bakal intip reaksi zodiak saat ketemu orang yang dikagumi, jika digambarkan dalam satu kata.

Penasaran apa kata yang menggambarkan reaksi zodiak kita?

Bertemu dengan orang yang dikagumi, ini reaksi zodiak digambarkan dalam satu kata:

CAPRICORN: Kaget

AQUARIUS: Gugup

PISCES: Ragu

ARIES: Santai

Baca Juga: 3 Zodiak Dikenal Bermulut Manis, Hati-hati Kena Rayuannya NIh!