Situs Untuk Perempuan Muda - CewekBanget.ID

Park Ji Hoon dan Hong Ye Ji Diawasi Alter Egonya Sendiri di Love Song for Illusion

Kamis, 14 Desember 2023 | 09:10
Grid Networks drama Korea Love Song for Illusion
kolase KBS

drama Korea Love Song for Illusion

Baca Juga: Park Ji Hoon Nge-spill Perbedaan Sajo Hyun dan Ak Hee di Drama Korea Love Song for Illusion

Ak Hee mengawasi Putra Mahkota Sajo Hyun dan Yeon Wol yang menjadi selir

Dalam poster utama yang dirilis, Park Ji Hoon dan Hong Ye Ji masing-masing bertransformasi menjadi Putra Mahkota Sajo Hyun dan Yeon Wol.

Sajo Hyun memiliki ekspresi wajah yang agak sedih saat dia memeluk Yeon Wol di lengannya.

Grid Networks Drama Korea Love Song for Illusion
KBS

Drama Korea Love Song for Illusion

Sedangkan Yeon Wol yang ada di pelukan Sajo Hyun ternyata menyembunyikan belati di belakang punggungnya.

Keduanya terjerat satu sama lain sebagai putra mahkota dan pembunuh yang berubah menjadi selir.

Selain itu, kemunculan alter ego Sajo Hyun, Ak Hee, melihat keduanya dari belakang menandakan cinta segitiga yang berbahaya.

Pertemuan Putra Mahkota Sajo Hyun dan Yeon Wol saat sedang dalam identitas lain?

Poster lainnya memancarkan suasana romantis antara Sajo Hyun dan Yeon Wol.

Dengan latar belakang toko gorden, Yeon Wol bersandar pada tubuh Sajo Hyun dan keduanya saling menatap dengan intens.

"Pertemuan antara putra mahkota dengan kepribadian ganda dan seorang pembunuh dengan kehidupan ganda"

Halaman Selanjutnya

Baca Juga: Pertarungan Du...
Tag

Editor : Septi Nugrahaini Rahmawati

Baca Lainnya