4 Fakta Penting tentang Love Language untuk Menghindari Kesalahpahaman

By Marcella Oktania, Selasa, 13 Februari 2024 | 05:00 WIB
Ilustrasi pacaran (Shutterstock/Halay Alex via Your Tango)

CewekBanget.ID - Apa aja yang kamu ketahui tentang 2. Setiap orang punya kelima love language di dalam dirinya

Enggak ada manusia mana pun di dunia ini yang punya cuma satu love language di dalam dirinya.

Masing-masing dari kita punya kelima love language tersebut, tapi porsinya aja yang berbeda-beda.

Beberapa dari kita lebih mementingkan physical touch dibandingkan acts of service, tapi bukan berarti kita enggak membutuhkan acts of service juga, lho.

Jadi jangan merasa aneh kalau kita merasa butuh dua atau lebih love language, ya.

3. Love language itu bisa berubah-ubah

Dan ini juga penting, porsi love language yang kita inginkan juga bisa berubah-ubah tiap waktu.

Ini sesuai dengan usia, pengalaman mencintai, dan segala hal yang kita lalui sepanjang hidup.