Super Junior: Terbang ke Jakarta!

By Astri Soeparyono, Kamis, 20 September 2012 | 16:00 WIB
Super Junior: Terbang ke Jakarta! (Astri Soeparyono)

Tepat jam 12.00 Super Junior dan para artis SM Entertaiment lainnya sudah siap terbang dari Incheon Internation Airport menuju Jakarta untuk SMTown Live World Tour 3. Super Junior, f(x), SHINee, Girls' Generation, TVXQ, dan EXO-K terlihat udah siap banget dengan barang-bawaan mereka.

Personil f(x) dan Girls' Generation tetap terlihat cantik seperti biasa walaupun akan terbang selama 7 jam. Krystal f(x) terlihat kasual dengan jeans nya sedangkan kakaknya Tiffany SNSD look gorgeous dengan heels.

Sedangkan personil SHINee, Super Junior, TVXQ, dan EXO-K tetap memperlihatkan sense of fashion, seperti Yunho TVXQ yang keliatan nyaman banget dengan headphone-nya dan Key SHINee keliatan keren dengan kacamatanya yang funky dan sweater the Simpson.

 

So, girls here they are, SMTOWN for you, are you ready for them?

(gita)