Enggak terasa sudah dua tahun sejak film The Fault in Our Stars pertama dirilis. Dan, kita masih belum bosan dengan cerita cinta Augustus Waters dan Hazel Grace Lancaster yang romantis sekaligus mengharukan. Tentunya, ada beberapa quotes, baik yang diucapkan Hazel ataupun Gus yang bisa kita contek sebagai kode buat gebetan, he-he.
Ada beberapa pelajaran cinta yang bisa kita tarik dari The Fault in Our Stars. Pelajaran-pelajaran tersebut bisa kita lihat di sini.
10 quotes romantis dari film The Fault in Our Stars yang pas buat kode di socmed bisa dilihat di halaman selanjutnya.