Siapa sih yang enggak kenal Lee Kwangsoo dan Seo Kang Joon? Kedua aktor ini sukses mencuri hati para cewek dengan drama dan aktingnya yang memukau. Bagaimana ya kira-kira kalau mereka harus beradu akting dalam satu drama? Ya, dalam drama Korea berjudul Entourage ini, Lee Kwangsoo dan Seo Kang Joon akan beradu akting sebagai teman satu geng, lho. Film ini berlatar kehidupan selebriti Korea dengan genre dark humor. Sebelum mulai tayang, yuk kita lihat dulu 5 info awal tentang drama Korea Entourage yang diperani Lee Kwangsoo dan Soe Kang Joon ini!
Baca juga: 8 Akun Instagram yang Perlu Kita Follow Supaya Update Sama Drama Korea