9 Inspirasi Tampil Dengan Motif Bebungaan yang Lagi Hits di Runway 2017

By Sekar, Selasa, 14 Maret 2017 | 23:30 WIB
yuk, coba terapkan padu padan motif bunga dikeseharian (foto: dok. s-media-cache-ak0.pinimg.com) (Sekar)

Motif atau bebungaan ramai menghiasi panggung 2017. Motif floral yang sempat hits di tahun 90-an ini, bisa dibilang enggak ada matinya, ya, girls dan seru buat kita tampilkan dalam berbagai

Yuk, kita lihat…

Floral printed dress, memberi efek tubuh kurus terlihat lebih berisi dengan ukuran motif yang sedang dan model lengan yang ber-volume.  Platform gladiator sandals-nya pun jadi pilihan pas untuk mendukung gayajadi lebih tangguh.

Floral maxi dress berwarnadipadu dengan sepatu sandal berhak berwarna senada, bisa diterapkan saat pesta di siang hari. Bikin tampilan lebih dan ceria.

Siapa bilang pakaian bermotif bunga hanya bisa dipadu dengan sepatu yang berkesan seperti wedges, atau high heels aja, buktinya platform sandals beraksen studded menjadi paduan yang untuk dicoba!

Dominasi pakaian bermotif bunga menjadi utama dalam penampilan, why not! Kuncinya, dukung dengan tatanan rambut yang simple dan enggak perlu menambahkan untuk menghindari kesan too much.

Menerapkan bermotif bebungaan bakal menyegarkan penampilan kita. Pilih paduan warna basic seperti hitam biar enggak saling berebut perhatian dan kian menonjolkan outfit sebagai bintangnya.

Siapa bilang, pakaian bermotif bunga hanya bisa ditampilkan dalam gaya girly. Buktinya dengan pemilihan warna pada pakaian bebungaan, juga paduan sepatu dan gaya riasan smokey eyes serta tatanan rambut klimis yang cenderung , mampu menghadirkan kesan tomboy sekaligus edgy seketika.  

Seru-seruan bareng bff buat sekadar wefie dengan tema baju bebungaan, bisa kita tiru yang satu ini. Dengan menambahkan leather jacket, boots dan topi Berminat untuk mengikuti gaya Gigi Hadid ini, girls?

Baju terusan bermotif bunga besar yang berkesan vintage, makin menarik dipadu dengan tas jinjing ala nenek dan menambahkan kaus kaki berwarna senada dengan kerah baju yang lebar. Sungguh, tampilan yang unik, ya, girls!

Jangan ragu buat menerapkan gaya tumpuk saat memakai pakaian bermotif bebungaan dengan pemilihan serta motif yang berbeda. Hasilnya, jadi paduan yang beda dan enggak pasaran. Siapa tahu, kreasi yang kitamenginspirasi sahabat yang melihatnya…

(Candy)