Buat Pemula, Ini Fungsi 11 Brush Makeup yang Harus Kita Tahu & Rekomendasi Produknya

By Intan Aprilia, Jumat, 1 Desember 2017 | 15:03 WIB
Kenali jenis-jenis brush ini (Intan Aprilia)

Jenis brush tuh banyak banget terkadang bikin kita bingung sama masing-masing kegunaannya. 

Nah buat pemula, ini fungsi 11 brush makeup yang harus kita tahu dan produk rekomendasinya!

(Baca juga: 7 Inspirasi Fashion Sehun ‘EXO’ Buat Kita Si Tomboy. Gampang Ditiru!)

 

punya ukuran brush yang cukup besar, fluffy, dan lembut.

ini berguna untuk menyapukan bedak secara merata ke seluruh permukaan wajah.

brush bikin terlihat lebih natural dan enggak terlalu tebal.

blush brush ini mirip dengan powder brush, namun dengan ukuran bulu yang lebih kecil.

mempermudah saat mengaplikasikan blush on di pipi.

contour brush kalau mau hasil contouring lebih kece.

 

(Baca juga: Tren Warna Rambut Charcoal yang Ngehits di Instagram. Bakal Ngalahin Unicorn Hair Nih!)

 

nih multifungsi banget, bisa untuk mengaplikasikan bedak, blush, juga bronzer.

foundation dapat menempel dengan lebih rata, cobain deh flat foundation brush ini.

ini dapat menjangkau area yang sulit, seperti hidung dan bawah mata.

ini berguna untuk menyapukan highlighter di wajah.

highlighter di tulang pipi dan hidung.

(Baca juga: Rambut Lob (Long Bob) Seleb Hollywood di Festival Film Cannes 2017 yang Bisa Kita Tiru)

 

concealer brush ini bisa dengan tepat menutupi jerawat atau noda yang ada di wajah.

eyeshadow ini dipakai saat kita mengaplikasikan warna eyeshadow di kelopak mata.

blend warna tanpa repot.

(Baca juga: Inspirasi Fashion Dengan Warna Serba Putih Ala Seleb Korea yang Bikin Penampilan Kita Semakin Elegan)

 

eyeliner yang pekat dan rata, gunakan brush khusus eyeliner ini.

eyeliner jadi lebih bagus.

alis ini nyaman banget digunakan ke berbagai tipe produk alis, seperti gel, powder, atau pomade.

on fleek!

brush untuk memakai lipstik, kita bisa mendapatkan hasil yang lebih presisi.

brush ini untuk membuat garis outline pada bibir, jadi enggak perlu lip liner lagi deh!

(Baca juga: Inspirasi Pakai Setelan Jas dari 7 Seleb Kpop Cewek. Super Kece!)