Sibuk kuliah bikin kita jadi lupa sama kondisi wajah. Apalagi kalau wajah cepat berminyak bikin cepat kusam deh. Makanya kita perlu membawa makeup dan skincare simpel yang bakal bikin wajah tetap segar dan flawless.
7 Makeup & skincare di bawah 50 ribu yang harus ada di tas selama kuliah.
(Baca juga: 7 Buah-buahan ini Dapat Mencerahkan Wajah Kusam dengan Cepat)
Harga Rp 28.000
Suncreen ini ringan di wajah dan enggak lengket. Mengandung vitamin E, Pro Vitamin B5 dan aloe vera yang dapat menutrisi serta membuat wajah jadi terasa sejuk.
Harga Rp 40.000
Bedak padat yang dapat menyerap minyak berlebih dan bikin wajah jadi terlihat lebih fresh. Mengandung vitamin E yang dapat menjaga kesehatan kulit.
Harga Rp 35.000
Mengandung mineral yang membuat wajah jadi lebih cerah. Formulanya ringan dan teksturnya creamy bikin wajah jadi kelihatan flawless.
Harga Rp 35.000
Lip balm ini mengandung jojoba oil, shea butter, avocado oil dan bees wax yang dapat melembabkan dan membuat bibir terlihat juicy. Lip blam ini juga punya pilihan rasa yang manis.
(Baca juga: 6 Manfaat Bedak Bayi Untuk Kecantikan, Salah Satunya Memanjangkan Bulu Mata)
Harga Rp 32.000
Lipstik yang jadi best seller ini terasa ringan dan lembap di bibir. Selain itu harganya terjangkau dan mudah didapatkan.
Harga Rp 35.000
Terdapat pH balance yang membuat wajah jadi lembut dan bikin wajah jadi lebih segar. Face mist cocok dipakai untuk semua jenis kulit.
Harga Rp 21.000
Tisu basah ini cocok untuk semua jenis kulit. Dapat mengangkat kotoran, debu dan sisa makeup dengan bersih.
(Baca juga: 3 Warna Lipstik yang Sesuai dengan Semua Jenis Kulit. Wajib Tahu!)