Sejak dulu, teh memang dipercaya memiliki khasiat yang baik untuk kesehatan. Teh yang punya kemampuan menenangkan enggak hanya berkhasiat untuk melawan insomnia dan menenangkan pikiran kita, tapi ada juga lima khasiat teh yang layak buat kita coba!
(Baca juga: Waspada Ancaman Kanker Payudara! Ini 5 Langkah Memeriksa Payudara Sendiri)
Ngerasa kalau berat badan mulai naik? Itu artinya metabolism tubuh kita melambat. Minum teh hijau untuk mengatasinya.
Teh chamomile memiliki kemampuan untuk menennagkan kita. Jadi berguna banget kalau pengin mengatasi insomnia dan mood swing.
Elderflower adalah tumbuhan yang terkenal mampu bekerja sebagau antioksidan sehingga berkhasiat buta mengatasi meriang atau menggigil dan flu.
(Baca juga: Jangan Diam! Wajib Tahu 10 Jenis Kekerasan Verbal & Emosional yang Sering Dialami Cewek)
Lemon balm adalah sejenis tumbuhan yang sejenis dengan tumbuhan mint. Sejak dulu memang sudah dipercaya buat mengatasi sulit tidur, masalah pencernaan, dan stres atau perasana gelisah.