KeyEast Artist Management merupakan salah satu agensi hiburan Korea yang sudah berdiri sejak 2006. Sudah banyak selebriti yang bergabung dalam agensi ini. Berikut 6 seleb Korea yang bergabung dalam KeyEast Management:
(Baca juga: 12 Drama yang Bercerita Mengenai Identitas Diri yang Berubah, Kamu Sudah Nonton?)
Setelah Wonder Girls bubar, Ahn So Hee fokus pada passion yang ia miliki di dunia akting. Enggak heran, seleb berusia 25 tahun ini memilih bergabung dengan KeyEast semenjak 2015 setelah berpindah di beberapa agensi.
Seleb yang namanya makin bersinar ketika main di drama Fight for My Way ini ternyata merupakan keluarga besar dari KeyEast hingga 2017. Pada 1 Juli 2017 lalu, ia dipindahkan ke Content Y Entertainment yang masih anak perusahaan KeyEast.
Aktor My Love from Another Star ini bergabung dengan KeyEast sejak 2010. Kita tungggu comeback drama dari oppa satu ini, ya!
(Baca juga: 6 Film dan Drama yang Dibintangi Member EXO di 2018. Wajib Ditonton!)
Mantan member grup kpop Sugar ini mulai fokus di dunia akting. Sejak grupnya bubar, ia bergabung dengan KeyEast sejak 2014.
Cewek yang lebih dikenal dengan nama Subin dahulu bergabung dengan Happy Face Entertainment dan grupnya, Dalshabet. Sejak 2018 ini, ia bergabung dengan KeyEast Artist Management.
Aktor berbakat yang namanya dikenal dari drama Boys Before Flowers ini ternyata sudah bergabung dengan KeyEast sejak 2010. Di balik skandal yang menimpanya, ia tetap bergabung dalam agensi ini. Semoga semua skandal tersebut segera berakhir.
(Baca juga: Muncul Makhluk Misterius dan 6 Fakta Unik Lain dari Film Horor ‘A Quiet Place’. Bikin Merinding!)