CewekBanget.ID - Walaupun gaya sehari-hari kita lebih kasual, edgy, atau tomboy, terkadang kita juga pengin tampil feminin kok.
Gaya fashion yang feminin bisa membuat kita terlihat lebih elegan dan charming!
Jadi kalau belakangan ini kita pengin tampil feminin, tapi bingung bagaimana biar enggak terlihat berlebihan, sontek aja 7 inspirasinya dari Kim Ji Won!
Baca Juga : 5 Rahasia Tampil Fresh Seharian Tanpa Makeup ala Kim Ji Won. Bisa Kita Contek!
1. Suka warna pink? Coba gunakan v-neck sweater dengan asymmetrical skirt yang manis ini!
2. Coba pasangkan turtleneck putih kita dengan skrt yang bikin kita lebih innocent.
3. Atasan dan rok yang matching ini bikin Kim Ji Won terlihat lebih chic.
4. V-neck dress yang dipadukan dengan summer hat cocok banget buat pergi ke pantai, nih.
Baca Juga : 5 Drama Korea yang Dibintangi Oleh Kim Ji Won. Wajib Ditonton!
5. Dengan atasan hitam dan striped skirt, tampilan ini terlihat elegan banget tanpa berlebihan!
6. Floral dress berwarna kuning dengan aksen slit pada bagian bawah terlihat colorful banget! Cocok buat nge-date, nih.
7. Foto bersama Jin Goo, Kim Ji Won tampil dengan halter floral dress yang charming!
(*)
Baca Juga : 4 Gaya Airport Fashion Ala Kim Ji Won yang Bisa Kita Tiru untuk Sehari-hari