Gimana caranya kita tahu kalau makanan berat untuk berbuka puasa kita punya nutrisi yang stabil?
Setidaknya, kita harus makan makanan dengan karbohidrat yang baik untuk tubuh, seperti nasi merah, kentang, atau roti gandum. Setelah itu, tambahkan dengan sayur-sayuran yang bisa mencukupi kebutuhan vitamin, mineral, dan serat pada tubuh kita.
Jangan lupakan juga protein yang gampang dicerna, seperti daging tanpa lemak, ayam tanpa kulit, atau susu renda lemak.
5. Makan perlahan dan secukupnya
Karena kita menahan lapar seharian, bisa jadi kita kalap saat berbuka puasa dengan makan apapun dan cepat-cepat.
Padahal, kebiasaan ini bisa bermasalah pada sistem pencernaan kita!
Untuk itu, sebisa mungkin makan perlahan-lahan. Kita juga harus mengambil makan secukupnya makan satu kali aja, ya. (*)
Baca Juga : Sering Dijadikan Takjil, Makanan Ini Ternyata Bisa Menyebabkan Begah Setelah Buka Puasa. Wajib Tahu!
Penulis | : | Marcella Oktania |
Editor | : | Marcella Oktania |
KOMENTAR