Flu
Awal sakit meningitis memang mirip dengan saat sakit flu. Seperti demam, sakit kepala disertai mual dan muntah.
Leher kaku
Leher kaku (kaku kuduk) juga jadi salah satu gejala awal meningitis. Rasa kaku di leher ini berbeda dengan yang dirasakan jika leher pegal-pegal ya, girls.
Pasalnya nyeri yang terasa bisa dirasakan menjalar dari kepala hingga punggung saat penderita melakukan peregangan.
Baca Juga: Waspada, 5 Jenis Makanan Ini Paling Sering Membuat Kita Keracunan!
Sensitif pada cahaya silau
Saat mata jadi lebih sensitif dan gampang silau saat melihat cahaya, bisa jadi tanda awal dari meningitis.
Apalagi jika di saat yang bersamaan juga merasakan nyeri dan sakit kepala.
Source | : | hellosehat |
Penulis | : | Septi Nugrahaini Rahmawati |
Editor | : | Septi Nugrahaini Rahmawati |
KOMENTAR