Jangan Takut Melawan
Kita enggak boleh diam saja dan harus memberanikan diri untuk melawan ketika akan ada seseorang yang menyakiti ya, girls!
Harus percaya kalau kita bukanlah orang yang lemah dan enggak ada seseorang pun yang berhak menyakiti.
Dengan begitu, orang yang tadinya akan melakukan bullying jadi segan dan enggak berani mengintimidasi kita.
Baca Juga: Miris, 5 Kasus Bullying Paling Menyedihkan Ini Terjadi di Sekolah Indonesia!
Cari Teman yang Bisa Dipercaya
Jika merasa menjadi korban bullying dalam bentuk fisik ataupun verbal, mintalah bantuan kepada teman-teman yang bisa dipercaya agar kita merasa aman.
Enggak hanya itu, hindari juga situasi sendirian ya girls karena biasanya para pelaku bullying akan lebih berani melawan kalau kita sedang sendirian.
Nah 5 cara di atas bisa dilakukan kalau kita sedang dihadapi dengan situasi yang mengintimidasi, girls.
Intinya kita harus tetap percaya diri dan buktikan kalau kita bukanlah orang yang lemah.
(Silvia Wardatul)
(*)
Penulis | : | None |
Editor | : | Indah Permata Sari |
KOMENTAR