8. Kecap Asin
Karena memiliki kandungan garam yang tinggi, kecap asin termasuk bahan makanan yang sangat tahan lama, walaupun akan mulai kehilangan rasa jika disimpan kelamaan.
Tipsnya, jangan lupa simpan kecap asin di tempat yang sejuk dan kering, ya.
Baca Juga: Boots & 2 Model Sepatu yang Paling Cocok Buat Zodiak Pisces!
9. Garam
Selain punya fungsi mengawetkan bahan lain, garam juga ternyata awet untuk dirinya sendiri, lho. Garam punya sifat seperti batu dimana bakteri tidak bisa membuatnya jadi rusak.
10. Gula
Sama seperti garam, gula juga punya sifat yang membuat bakteri tidak bisa tumbuh. Itu sebabnya gula tidak punya tanggal kedaluwarsa.
(*)
Artikel ini pernah tayang di intisari.grid.id dengan judul "'Anti-kedaluwarsa', Bahan-bahan Makanan Ini Super Tahan Lama, Cocok untuk Disimpan saat PSBB agar Tak Perlu Sering Keluar Rumah untuk Belanja"
Penulis | : | None |
Editor | : | Elizabeth Nada |
KOMENTAR