4. Cegah penuaan dini
Sudah jadi rahasia umum kalau melakukan massage wajah bisa membantu mencegah penuaan dini.
Massage wajah di malam hari akan membantu menundah munculnya tanda-tanda penuaan pada wajah kita.
Pijat wajah juga akan membantu mengurangi tekanan pada otot wajah yang bisa menyebabkan kerutan, lho!
5. Mengurangi stres
Ternyata pijatan wajah yang kita lakukan sebelum tidur dapat mengurangi rasa stres dan depresi, lho!
Pijatan di wajah bakal meningkatkan aliran darah di area otak yang berhubungan dengan suasana hati dan stres.
Karena massage wajah bisa menurunkan hormon kortisol atau hormon stres yang ada di dalam tubuh.
Enggak cuma itu, pijatan wajah diklaim mampu memberikan efek ketenangan bagi tubuh dan juga pikiran kita. (*)
Baca Juga: Percuma, 3 Kebiasaan Sebelum Tidur Ini Bikin Wajah Malah Enggak Mulus!
Penulis | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
Editor | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
KOMENTAR