Ngomongin sanksi, apa yang bakal terjadi kalau 4 kata khas Taylor Swift tersebut dijadikan merk dagang? Penjelasan mudahnya, Tay-Tay enggak pengen orang menggunakan hal-hal spesifik di album 1989 sebagai desain dari produk dagangan. Jadi, kalau ada yang ingin memakai kata 'Merry Swiftmas', ia harus meminta izin dulu dari Taylor.
Kalimat yang sudah jadi merk dagang
Awal tahun ini, penyanyi ini sudah menjadikan merk dagang kalimat berikut: 'this sick beat', 'party like it's 1989', 'could show you incredible things' dan 'nice to meet you, where you been?'
(foto: perezhilton.com)
Baca juga: 10 Tanda Kamu Adalah Taylor Swift Dalam Geng
Baca juga: 10 Lirik Lagu Cinta Paling Inspiratif 2015 Yang Bisa Jadi Quotes Penutup Akhir Tahun
(foto: mtvasia.com)
Penulis | : | Natasha Erika |
Editor | : | Natasha Erika |
KOMENTAR