Snapchat dan Instagram punya perbedaan besar, baik dari segi fitur yang dimiliki, hingga para penggunanya. Biasanya mereka yang mengupload foto di Instagram akan membuat foto mereka semenarik mungkin dengan banyak effort sehingga menghasilkan foto yang bagus. Sedangkan, untuk posting di Snapchat, para penggunanya enggak terlalu banyak effort dan bahkan terlalu 'jujur' sama apa yang mereka posting. Berikut ini ada 10 perbandingan foto yang diposting di Instagram dan Snapchat.
Snapchat vs Instagram pic.twitter.com/3bl8ySURXU
— Courtney Gavitt (@gavitt10) 16 Desember 2015
Me on Snapchat vs Me on instagram ? pic.twitter.com/FM39v38Flx
— wafa (@wafasays) 22 September 2014
me on instagram vs me on snapchat pic.twitter.com/dKu3d9B1Km
— gio (@trueromances) 17 Maret 2016
Snapchat VS Instagram! #socialfact pic.twitter.com/R1QPhxPH9c
— Games5 (@Games5) 11 Desember 2015
(Baca juga: 20 Foto Lucu Hewan Peliharaan yang Diedit Pakai Snapchat Filter)
KOMENTAR