Softlense dibuat sebagai alat bantu penglihat bagi yang memiliki minus atau plus pada matanya. Tapi sekarang, softlense mulai digunakan enggak hanya buat mereka yang memiliki mata minus atau plus tapi juga untuk mereka yang bermata normal. Sebagian dari kita mungkin menggunakan softlense hanya untuk gaya dan fashion saja, dengan tampilan warna-warni softlense bikin mata kita terlihat berbeda.
Dari kita juga sering mendengar tentang mitos softlense "masuk" ke belakang mata, tapi apakah mitos tersebut benar-benar terjadi?
Baca juga: 4 Jenis Mata Cewek Indonesia yang Perlu Kita Tahu
Penulis | : | Debora Gracia |
Editor | : | Debora Gracia |
KOMENTAR