Siap untuk punya idola baru, girls? Tahun 2016 ini, ada beberapa boy group yang debut dan siap buat digebet, nih. Tentunya mereka punya keunikan masing-masing yang bisa mencuri perhatian hati fangirls dan publik. Enggak hanya wajah cakep, lagu yang enak didengar serta dance yang membuat kita terpukau jadi alasan buat mengidolakan mereka, nih. Jangan lupa masukkan mereka ke dalam daftar gebetan baru kita, nih. Berikut 7 boy group Kpop yang debut tahun 2016 dan siap jadi gebetan baru kita.
Klik di sini untuk melihat boy band Kpop paling mengguncang yang pernah ada.
NCT
SM Entertainment memang enggak pernah mengecewakan, nih. Tahun ini, SM memperkenalkan boy group baru mereka yang berbeda dibanding boy group lain yang sudah ada. NCT terdiri dari beberapa unit dengan jumlah member tak terbatas. Unit pertama yang muncul adalah NCT U, disusul NCT 127 dan NCT Dream. Awal Januari nanti, NCT 127 akan comeback dengan dua member baru, yaitu Doyoung dan Johnny.
Klik di sini untuk melihat fakta seputar NCT.
Penulis | : | Ifnur Hikmah |
Editor | : | Ifnur Hikmah |
KOMENTAR