Suhu yang tinggi ini mengakibatkan pembuluh darah pecah, ini yang disebut luka bakar karena sengatan listrik.
Luka bakar yang parah pada tubuh juga bisa mengakibatkan kematian.
(Letusan Gunung Terbesar Sepanjang Masa)
Merusak syaraf
Seperti dilansir Detik.com, sekitar 70 sampai 90 persen korban petir bisa selamat.
Walau mungkin mengalami efek samping atau kecacatan pada tubuhnya.
Karena sambaran petir bisa merusak syaraf atau memecahkan gendang telinga akibat kencangnya suara petir.
(?Masak Itu Enggak Cewek Banget, Kok. Naik Gunung Itu Enggak Cowok Banget Juga)
Ada beberapa cara yang bisa kita lakukan untuk menghindari sambaran petir, klik di sini untuk membacanya.
Penulis | : | Astri Soeparyono |
Editor | : | Astri Soeparyono |
KOMENTAR