Cara paling mudah supaya makeup kita tetap kece walaupun cuma waktu sedikit yaitu dengan memakai produk yang multifungsi. Salah satunya lip and cheek stain yang bisa dipakai sebagai lipstik dan blush sekaligus.
Rekomendasi 7 lipstik yang bisa dipakai sebagai blush, praktis banget!
(Baca juga: DIY: Cara Mudah Bikin Cushion Foundation. Wajib Dicoba!)
1. Emina Cheeklit Cream Blush (Harga Rp 30.000)
2. Etude House Water Gel Tint Ice Cream (Harga Rp 58.000)
3. The Body Shop Lip and Cheek Stain (Harga Rp 170.000)
(Baca juga: 7 Style ala Kahiyang Ayu yang Bisa Ditiru Cewek Berlengan Besar)
4. Rollover Reaction Lip & Cheek Stain (Harga Rp 129.000)
5. Skinfood Fresh Fruit Lip & Cheek (Harga Rp 57.000)
6. Beauty Story Lip and Cheek (Harga Rp 72.000)
7. Benefit Lip and Tint Stain (Harga Rp 135.000)
(Baca juga: Rambut Kering Akibat Catokan? Gunakan 5 Bahan Alami Ini Agar Rambut Halus!)
Penulis | : | Jana Miani |
Editor | : | Jana Miani |
KOMENTAR