Dress putih enggak hanya bisa dipakai untuk acara yang formal saja seperti pesta atau pernikahan, girls. Dress putih bisa kita mix and match dengan item fashion lainnya supaya terlihat lebih kasual dan bisa dipakai untuk kegiatan sehari-hari.
Tampil kasual dengan 8 balutan dress putih untuk kegiatan sehari-hari.
(Baca juga: 7 Lipstik Coral ala Yuri 'SNSD' di Bawah 50 Ribu Buat ke Kampus)
Turtleneck dress dan sneakers nyaman dipakai buat kegiatan sehari-hari seperti ke kampus. Kita bisa mix and match dengan denim jacket supaya makin stylish.
Padukan dress shirt dengan denim skirt untuk tampilan yang lebih elegan.
Kita bisa memadukan long skirt dengan sweater dress supaya penampilan terlihat lebih edgy.
(Baca juga: 7 Tren Fashion Korea di Bulan Desember 2017 yang Bisa Kita Coba)
Mix and match dress putih dengan varsity jacket dan sneakers yang bikin tampilan jadi makin stylish.
Long dress cocok sekali dipadukan dengan celana jeans dan loafer shoes.
Long dress putih dengan sentuhan ikat membuat tubuh jadi terlihat lebih bagus. Padukan dengan flat shoes yang nyaman.
Padukan long shirt dress dengan boots yang memberikan sentuhan bold pada tampilan kita.
Slip dress putih sangat manis dipadukan dengan turtleneck shirt dan lace up flat shoes.
(Baca juga: 7 Inspirasi Fashion Yuri 'SNSD' yang Cocok Dipakai ke Kampus)
Cara Mengetahui Personal Color Agar Lebih Percaya Diri Bersama Wardah, Cuma di Cosmetic Day 2024!
Penulis | : | Jana Miani |
Editor | : | Jana Miani |
KOMENTAR