Pasti kalian pas lagi chat atau menggunakan medsos menggunakan emoticon.
Rasanya enggak lengkap aja kalau chat enggak pakai emoji yang kini sudah tersedia super banyak dengan berbagai bentuk.
Nah, kalian tahu enggak sih kalau kemarin (17/7) diperingati sebagai World Emoji Day atau Hari Emoji Dunia? Emoji kini menjadi bagian dalam kehidupan pengguna untuk mengekspresikan diri dalam sosial media termasuk di Twitter.
(Baca juga: Yang Perlu Kita Tahu Soal World Emoji Day 2018)
Twitter melakukan analisa terhadap penggunaan emoji selama satu tahun terakhir (1 Juli 2017 – 30 Juni 2018) untuk mengetahui emoji mana sih yang paling banyak digunakan. Ternyara ada 10 emoji yang paling banyak digunakan, lho!
Berikut adalah emoji yang paling banyak digunakan di Twitter Indonesia:
Mana emoji yang menjadi favorit kamu? (Audina)
Penulis | : | Debora Gracia |
Editor | : | Debora Gracia |
KOMENTAR