Kalau biasanya kita lihat foto masa kecil dari idol Kpop atau aktor dan aktris Korea, kali ini kita bisa tahu juga lho masa kecil dari 3 bos besar yang ada di dunia entertainment Korea!
Mereka adalah Lee So Man, Park Jin Young, dan juga Yang Hyun Suk. Dilansir dari laman kpopmap.com, in dia foto masa kecil dari bos the big three SM, JYP, dan YG!
Lee So Man
BACA JUGA: Tiffany 'SNSD' Masuk Agensi yang Sama dengan Ed Sheeran. Ini Infonya!
Yang Hyun Suk
BACA JUGA: Klarifikasi Cube Entertainment Terhadap Dua Pasangan di Agensinya!
Park Jin Young
Tren Skincare 2025, Ini Pilihan Serum yang Bikin Kulit Kamu Kencang dan Glowing
Penulis | : | Indah Permata Sari |
Editor | : | Indah Permata Sari |
KOMENTAR