Saat lagi PDKT kita sering dibutakan dengan letupan-letupan kasmaran yang membuat kita enggak terlalu mementingkan kekurangan yang dimiliki si gebetan.
Lucunya, saat udah jadian, si pacar yang menjadi lebih nyaman dan kita yang jadi berpikir lebih realistis sering menemukan kekurangan-kekurangan yang dia lakukan.
Humor
Beri sedikit selingan humor saat kita ingin mengkritik pacar. Humor bikin suasana jadi enggak kaku dan cenderung lebih akrab.
Sesuaikan dengan jokes yang emang jadi andalan kita sama pacar.
Contohnya daripada bilang, “Bau banget sih!”
Lebih baik bilang, “Tuh lihat, nyamuk aja enggak mau deket, ntar lama-lama aku nih yang enggak mau. Mandi dulu gih!”
Baca Juga : Pengamen Hingga Tukang Cuci Piring, Ini Pekerjaan yang Dilakukan Seleb Indonesia Sebelum Terkenal!
Ngomong baik-baik
Enggak peduli cewek atau cowok, orang yang bijak pasti akan mau mendengarkan saat diomongin baik-baik.
Ajak dia buat berdiskusi soal perilakunya yang menurut kita kurang, dan berkonsentrasi untuk mengubahnya jadi pribadi yang lebih baik.
Contohnya daripada bilang, "males banget sih, makanya nilai ulangannya jeblok."
KOMENTAR