Cewekbanget.ID - Kalau ada anak kembar, pasti ada yang terlihat mirip namun enggak identik, ada juga yang sangat identik, namun ternyata ada juga yang sama sekali enggak mirip!
Nyatanya, di dunia ini ada beberapa pasang kembar yang sama sekali enggak mirip. Bisa dari warna rambut, warna kulit, warna mata, hingga bentuk wajahnya benar-benar enggak sama.
Dilansir dari laman hellosehat.com, kembar enggak identik atau ilmiahnya disebut kembar fraternal, terjadi ketika dua buah telur terpisah dilepaskan oleh tubuh, dan keduanya dibuahi oleh dua sperma baru menempel di rahim ibu.
Baca Juga : 7 Pasang Ibu & Anak Seleb Indonesia yang Punya Wajah Mirip. Kembar!
Yuk langsung saja kita lihat 5 foto kembar tapi beda yang bikin enggak nyangka kalau mereka kembar!
Penulis | : | Indah Permata Sari |
Editor | : | Indah Permata Sari |
KOMENTAR