CewekBanget.ID - Cassandra Lee adalah seorang aktris Indonesia dengan tampilan yang manis.
Belakangan ini, Cassandra Lee lagi mencoba warna lipstik oranye yang bermacam-macam dan bikin penampilannya terlihat lebih manis lagi!
Kita juga bisa kok tampil semanis Cassandra Lee dengan memakai 7 lipstik lokal berwarna oranye ini!
Baca Juga : Tampil Bold Ala Ranty Maria, Ini 6 Rekomendasi Lipstik Cokelat yang Wajib Dicoba!
Emina Creme De La Creme 'Sophie's Orange' - Rp 37.000
Berbeda dari bentuk lipstik Emina lainnya, kemasan Creme De La Creme punya kemasan yang terlihat elegan, lho.
Satu pulasan aja sudah cukup untuk memberikan tampilan yang lebih kekinian dan kece.