Baca Juga : 5 Fakta Darma Hutomo, Anak Sulung Tommy Soeharto yang Jadi Pembalap!
Kehamilan di Luar Rahim
Satu lagi yang perlu kita tahu tentang sakit perut kanan bawah adalah adanya kemungkinan kehamilan di luar rahim.
Sakitnya sama seperti yang dirasakan orang yang terkena usus buntu. Tetapi, kehamilan di luar rahim enggak disertai dengan demam.
Jenis kehamilan ini enggak mengenal batas umur, sehingga remaja yang pernah berhubungan seksual juga ada kemungkinan terkena masalah ini.(*)
Astri Soeparyono