CewekBanget.ID - Tanggal lahir kita bisa menentukan kita termasuk ke dalam zodiak apa. Dari situ, biasanya kita bisa melihat kepribadian kita, nih.
Namun, pernah enggak terpikir dibenak kita apa zodiak yang paling banyak di dunia?
Makanya, yuk cari tahu 3 zodiak yang paling umum dan populasinya banyak banget di dunia. Siapa tahu ada zodiak kamu dan teman-temanmu!
Baca Juga : Enggak Disangka! 3 Zodiak Ini Ternyata Paling Langka di Dunia!
3. Scorpio (23 Oktober - 21 November)
Walaupun jumlahnya enggak sebanyak nomor 1 dan 2, tapi Scorpio tetap termasuk jadi zodiak paling umum di dunia.
Belum lagi kepribadiannya yang misterius, ambivert, dan charming sering banget kita temukan di masyarakat zaman now!