Cewekbanget.id - Girls, sneakers memang jadi salah satu model sepatu yang kerap jadi andalan dan favorit, ya! Modelnya yang simpel dan nyaman saat digunakan jadi beberapa alasan kenapa sneakers kerap jadi pilihan.
Enggak hanya buat kita, sneakers juga jadi model seaptu yang jadi andalan anak Alya Rohali, Namira Adjani.
Namira Adjani terlihat kerap tampil dengan sneakers putih yang dipadukan dengan berbagai fashion outfit yang kece. padu padan sneakers putih ala Namira Adjani ini bisa jadi inspirasi kita dan cocok buat kita yang enggak suka tampil ribet.
Yuk, langsung kita kepoin 5 cara anak Alya Rohali, Namira Adjani tampil keren pakai sneakers putih!
Baca Juga : 5 Zodiak yang Selalu Beruntung Soal Urusan Cinta. Kamu Termasuk?
Sneakers putih memang cocok banget kita paduin dengan outfit serba hitam seperti gaya Namira Adjani kali ini. Paduin kemeja hitam dengan trousers pants hitam dan tas ransel transparan biar gayamu makin kece!
Tampil semi-formal, paduan atasan putih dengan blazer hitam, skinny pants hitam dan sneakers putih jadi pilihan tepat untuk gaya monokrom yang simpel tapi stand out!
Baca Juga : Simpel & Manis! Intip Padu Padan Outfit Merah ala Winona Willy, Adik Nikita Willy!
Tampil cute, Namira Adjani kenakan sneakers putih saat tampil dengan atasan oversized nuansa baby pink dan wide-leg pants serta beret hat.
Baca Juga : Menertawakan Diri Sendiri Ternyata Bermanfaat, Lho! Sudah Tahu?
Simpel chic, kali ini Namira Adjani paduin sneakers putih untuk gaya kasualnya dengan atasan nuansa earth tone dan midi skirt hitam polos. Kece, kan?
Baca Juga : Biar Menstruasi Jadi Teratur, Coba Konsumsi 7 Jenis Makanan Ini!
Tampil keren anti ribet, paduin aja sneakers putih dengan fashion outfit ala Namira Adjani yaitu, kaos warna netral dan wide-leg jeans. Jangan lupa pakai sunglasses warna-warni biar makin keren, ya!
(*)