4. Ayu Indriati
Dengan campuran warna hijab pink dan dress warna pink-keunguan, gaya ini bisa bikin gaya kita terlihat lebih manis dan feminin.
5. Devi Silla
Kalau kita lebih suka tampilan syar'i, Devi Silla ngasih lihat straight dress dan hijab berwarna peach pink yang bikin gaya santun banget!
(*)
Baca Juga : Tampil Syar'i & Santun dengan 5 Dress Ruffle yang Manis Saat Puasa!