Sedih! Satu Keluarga Penguin Ini Tenggelam dan Musnah di Antartika. Kok Bisa?

By Kinanti Nuke Mahardini, Senin, 13 Mei 2019 | 16:27 WIB
Koloni penguin kaisar. (vladsilver/Getty Images/iStockphoto)

Dugaannya, penguin kaisar dari Halley bisa jadi berkembang biak di sana.

Dr. Trathan kemudian menambahkan jumlah penguin kaisar akan turun secara dramatis jika es di Antartika terus menghilang.

"Kita akan kehilangan 50 hingga 70 persen total jumlah penguin kaisar sebelum akhir abad ini karena kondisi es laut berubah sebagai akibat dari perubahan iklim," tutupnya.

Waduh, jaga bumi jadi suatu keharusan ya girls! 

(*)