6 Ide Dekorasi Kamar ala Remaja Kekinian yang Aesthetic dan Dijamin Betah Seharian!

By None, Rabu, 12 Juni 2019 | 12:51 WIB
Inspirasi kamar remaja cewek (foto : dekoruma)

Coba Dekor Kamar Dengan Design yang Bold

Inspirasi kamar remaja cewek

Kita yang suka tampil nyentrik dan unik bisa mencoba dekorasi kamar yang ramai dan memberikan kesan bold.

Kita bisa memberikan sentuhan pada dinding kamar kita dengan custom printed wall, graffiti wall, hingga neon lights yang bertuliskan kata-kata motivasi.

Buat kita yang bosenan kita bisa memilih removable wallpaper buat di dinding kamar kita biar bisa kita ganti sesuka kita.

Aksesoris Unik yang Bikin Kamar Kita Makin Seru!

Inspirasi kamar remaja cewek

Suka dengan kamar yang memberikan suasana menyenangkan?

Jika kita menginginkan konsep kamar yang kreatif, cobalah dengan menambahkan aksesoris unik.

Dengan aksesoris unik, kita bisa menyulap kamar kita jadi lebih imajinatif!

Swing chair, wallpaper chalkboard buat kita yang ingin nulis atau gambar di dinding kamar, lampu tidur proyektor, hingga glow in the dark sticker bisa kita jadikan pilihan nih girls!

Baca Juga: 18 Desain Ini Bikin Pusing dan Emosi Banget. Harus Sabar Deh!

Gunakan Floating Shelves Di Kamar

Inspirasi kamar remaja cewek

Kita yang punya kamar dengan space terbatas bisa menjadikan floating shelves sebagai pilihan untuk menyimpan banyak barang.

Buat yang punya kamar dengan dekorasi polos, coba deh lirik floating shelves buat jadi salah satu pilihan dekorasi. Gampang didapat dan enggak ribet!

Nah itu tadi 6 ide dekorasi kamar kekinian untuk kita!

Paling suka yang mana girls?

(Elfrida Devina)

(*)