Tom Holland Unfollow Instagram Sony Pictures, Baper Karena Masalah Spider-Man?

By None, Sabtu, 24 Agustus 2019 | 11:35 WIB
Spiderman - Tom Holland (foto : gamesradar.com)

Kronologi Keluarnya Spider-Man dari Marvel

Film ‘Spider-Man: Far from Home’

Dilansir dari The Guardian, penyebab Spider-Man keluar dari Marvel adalah karena terjadi masalah dalam negosiasi antara Marvel Studios dan Disney dengan Sony Pictures.

Disney dan Marvel dikabarkan meminta perjanjian baru untuk film Spider-Man yang akan datang.

Kepala studio film Sony, Tom Rothmand dan presiden dari Marvel, Kevi Feige sudah pernah bernegosiasi terkait masalah ini.

Namun sayangnya tetap enggak ada yang mau mengalah dan justru memilih berpisah.

Baca Juga: Transformasi Spiderman dari Dulu Hingga Sekarang, Siapa yang Terbaik?

Wah, sedih banget ya kalau Spider-Man sudah bukan lagi bagian dari Marvel Cinematic Universe!

(Beverly Valentina)

(*)